Lanskap Keamanan Siber Indonesia Tahun 2022

Dokumen Lanskap Keamanan Siber Indonesia tahun 2022 adalah dokumen yang diterbitkan oleh Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) yang isinya memuat berbagai informasi mengenai isu menonjol terkait pengelolaan keamanan siber tahun 2022 diantaranya tren trafik anomali, rekapitulasi insiden siber, vulnerabilities and exposures, kampanye phishing, IT security assessment, dukungan keamanan siber dan sandi BSSN pada kegiatan nasional dan internasional, kolaborasi BSSN dengan institusi keamanan siber negara lain, lesson learned, insiden siber, serta prediksi ancaman siber tahun 2023.

Dalam dokumen tersebut mencakup beberapa detail dari tren serangan yang berisi:

  1. Trafik Anomali Serangan Siber di Indonesia
  2. Top 10 Trafik Anomali
  3. Top 10 Negara dan Sumber Tujuan
  4. Aktivitas Advanced Persistance Test (APT)
  5. Rekapitulasi Insiden Siber Web Defacement
  6. Rekapitulasi Insiden Siber Aduan Siber dan Notifikasi
  7. Rekapitulasi Insiden Siber Cyber Threat Intellegence
  8. Top 5 CVE Global
  9. Top 5 CVE Nasional
  10. Phising via .APK
  11. Phising via Perbankan
  12. ITSA pada Aplikasi Strategis
  13. Top 5 Kerentanan
  14. Insiden Kebocoran Data
  15. Insiden Ransomware
  16. Insiden Web Defacement

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi https://t.me/bantuan70.
Atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

Sumber = BSSN

Previous Post

Penipuan dengan Modus Berkas Aplikasi Berbasis Android (.apk) melalui Surat Undangan Pernikahan

Next Post

Perhutani CSIRT Mengikuti Kegiatan Cross Sectoral Cyber Exercise